Budaya Lombok “Bekerayanan” Atasi Gizi Buruk - LOMBOKita

Senin, 02 Oktober 2017

Budaya Lombok “Bekerayanan” Atasi Gizi Buruk

LOMBOKita – Dinas Kesehatan Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat, menerapkan budaya “bekerayanan” atau ada yang juga menyebutnya dengan istilah begibung, yakni makan bersama untuk mengatasi balita dengan kasus gizi kurang. “Penerapan ‘bekerayanan’ ini cukup efektif meningkatkan nafsu makan anak yang secara otomatis meningkatkan gizi balita,” kata Kepala Dinas Kesehatan Kota Mataram dr H Usman Hadi […]

The post Budaya Lombok “Bekerayanan” Atasi Gizi Buruk appeared first on LOMBOKita.

Source



The post Budaya Lombok “Bekerayanan” Atasi Gizi Buruk is republished from LOMBOKita

Bagikan artikel ini

Silakan tulis komentar Anda